Cara Mengatasi Lemot Komputer Akibat Virus Internet
Hulahu Performance - Cara Mengatasi Lemot Komputer Akibat Virus Internet. Komputer atau laptop anda tiba - tiba lemot? sebelum saya share Cara Mengatasi Lemot Komputer Akibat Virus Internet, sebaiknya anda mengetahui dulu penyebab tiba - tiba lemotnya komputer / laptop anda. Begitu banyaka penyebab - penyebab yang bisa menimbulkan lemotnya sebuah perangkat komputer namun pada kali saya menyoroti salah satu penyebab lemotnya komputer yang di akibatkan oleh virus internet, apakah itu virus intenet? Virus terbagi dalam 2 bagian temen - temen, yaitu Virus Offline dan Virus Online.Cara Mengatasi Lemot Komputer Akibat Virus Internet
Mengenal Virus Offline.
Virus Offline adalah virus yang berasal dari file - file yang berasal dari tempat penyimpan seperti hardisk dan flash disk, hal ini bisa terjadi jika virus terbuka dan terinstal di salah satu disk mau dari hardisk ataupun dari flash disk, hal ini bisa memburuk jika virus sudah terinstal di system komputer anda yatiu Drive C, yang semua data aplikasi membutuhkan runing datanya dari Drive C. Untuk mengetasi virus Offline ini anda bisa menggunakan auto restore drive, anda bisa menggunakan software deep freeze untuk memecahkan permasalahan ini. Fungsi deep freeze sebagai auto restore drive bisa mencegah masuknya Virus Offline pada komputer anda.Kronologi masuknya Virus Offline
- Contoh masuknya Virus Offline pada komputer anda biasanya anda mendownload file abal - abal yang di dalam file menggandung virus yang berbahaya, jadi saya sarakan, untuk mendownload sebuah file sebaiknya anda membaca komentar - komentar terlebih dahulu sebelum anda mendownload file yang anda inginkna
- Contoh masukan Virus Offline pada komputer anda juga bisa terjadi akibat seringnya berinteraksi flash disk yang tidak biasanya anda gunakan, atau juga seringnya membuka flash disk anda selain dengan komputer anda, dari sanalah anda tidak mengetahui perangkat, atau flash disk yang keterdapatan virus di dalamnya.
Mengenal Virus Online
Virus Online adalah virus yang berasal dari internet dimana kita sedang online virus itu akan tiba - tiba masuk pada drive komputer anda tanpa anda ketahui, untuk membasmi virus internet ini gampang - gampang susah temen - temen, karena tidak setiap antivirus bisa membaca virus internet ini, untuk anti virus internet ini saya rekomendasikan anda agar menggunakan anti virus Kaspersky Internet Security, karen virus internet tidak bisa di atasi hanya dengan auto restore saja, walau anda menggunakan auto restore didalam komputer anda, maka Virus Internet akan tetap masuk temen, Virus Internet ini biasanya yang akan terus menggangu kinerja internet anda, sehingga internet dan komputer anda tidak nyaman alias lemot dan lelet ketika akan di gunakan. Jadi untu mencegah hal semua itu anda harus mempersiapkan sedini mungkin sebelum timbul berbagai masalah lainya, mencegah lebih mudah daripada memperbaiki :) .Demikianlah yang dapat saya sampaikan mengenai materi yang menjadi bahasan dalam postingan Cara Mengatasi Lemot Komputer Akibat Virus Internet ini, tentunya banyak kekurangan dan kelemahan kerena terbatasnya pengetahuan kurangnya rujukan atau referensi yang kami peroleh hubungannya dengan postingan ini, Saya banyak berharap kepada para teman - teman yang budiman memberikan kritik saran yang membangun kepada kami demi sempurnanya postingan ini. Semoga postingan ini dapat bermanfaat. Aamiin